https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhaTGwVf_AxlPGk3u901jzcWDj1hkJCijbXZNRpObs2yl8qKZGOE4tR6Q10e46uPlzZWQ_VytjWXxYKc7N4kychw-qmapNp4HvbydymnBalt_iaa4MHTK5zuLqskfseCgbh9nsBDiDULQzi/s728/BANNER+DONASI.jpg

LUPAKAN MASA LALU YANG BURUK | Tips Bahagia



Lupakan Masa Lalu Yang Buruk Dan Jangan Berpikir Negatif Tentang Apa Yang Akan Terjadi.


Masa lalu telah berlalu dan tak munkin ditolak, sibuk memikirkannya adalah sia-sia dan termasuk kebodohan. Sedangkan masa yang akan datang kita belum mengetahuinya. Apa yang akan terjadi baik yang kita sukai atau tidak, sesuai harapan atau tidak, semua dibawah kuasa Al-'Aziiz Al-Hakiim (Yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana). Manusia tidak memiliki kuasa sedikit pun didalamnya melainkan hanya bisa berusaha. 


Jangan khawatirkan yang belum terjadi dan bertawakal-lah dalam setiap usaha niscaya hati akan tenang, keadaan menjadi baik dan hilanglah segala kegelisahan maupun kegundahan. 


📚 Disarikan dari: Al-Wasaa'il Al-Mufiidah Lil Hayatissa'iidah, Hal: 10


📝 Ustadz Idwan Cahyana, Lc

Posting Komentar

0 Komentar